Camat Bangodua Dan Kades Karanggetas Panen Padi Bersama Petani

Bangodua – ( bangodua.indramayukab.go.id) Pantau Harga Gabah Makin Anjlok…..!

 

Camat Bangodua Raden Mas Wahyu Adhiwijaya S.STP M.Si,dan Kepala Desa (Kuwu) Karangggetas  H Nurwedi AMK dalam kunjungan kerja panen perdana  musim tanam rendeng  sebagai percontohonan bersama petani Cakra di blok Desa, kelompok Tani Langgeng Mayeng lahan luas 1ha,ukuran 2,5 X2,5 m hasil yang di dapat 4,87kg ( produktifitas 77,92 kuintal/ ha,hasil petani padi Desa karanggetas kecamatan Bangodua Kabupaten Indramayu Jawa Barat, Senin (21/03/2022).

 

Menurut koordinator BPP  Bangodua, Hj. Tarminah SP,pada wartawan “SORANA.CO.ID” adapun  kegiatan panen petani di Kecamatan Bangodua baru sekitar 5% dari luas lahan baku se Kecamatan Bangodua 3219 Ha.Sedangkan penjelasan ( Kades) Kuwu Karangggetas  H Nurwedi AMK. mengatakan semoga produksi Sekecamatan Bangodua musim tanam rendeng ini bisa selamat  sesuai harapan,harga gabahnya stabil sehingga pendapatan petani bisa meningkat.

Demikian Harapan dari Kuwu  Karanggetas sementara itu camat bangodua,  Raden Mas Wahyu Adhiwijaya S.STP,M.Si, mengatakan memberikan motivasi pada para petani dalam situasi pandemi Covid-19 saat ini. “Petani jangan kecil hati dan bersedih, malah harus selalu semangat karena ketersediaan pangan tanggung jawab Kita semua, petani termasuk pahlawan saat pandemi dan saat ke depan. Kita lawan pamdemi ini! Kita kalahkan dengan bahu membahu, bergotong royong mentaati aturan pemerintah,” pungkasnya.

TERBARU

435666271_1612941079478571_1444456039701257486_n
INDRAMAYU Puskesmas Bangodua-Indramayu Tidak Miliki IPAL, Pihaknya Sudah Diusulkan Ke Dinkes Indramayu Untuk Relokasi
385745418_647100797546754_7690321727495199682_n
Kirab Pusaka, Camat Bangodua Terima Estapet Pusaka Cakra Udaksana Milik Wiralodra
Screenshot 2024-04-29 143011
Camat Bangodua Monitoring Pembagian Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah
Screenshot 2024-04-29 145225
Camat Bangodua Sambut HUT RI 78 Tahun Adakan Kegiatan Berbagai Lomba
Screenshot 2024-04-29 145020
Jalan Sehat Sambut HUT RI 78 Di Kecamatan Bangodua
Scroll to Top